Wow, Ada Hotel Bawah Laut Seperti Kapal Selam
Jika kamu ingin berlibur ke suatu tempat, satu hal yang kamu pikirkan adalah tempat penginapan yang memiliki view yang indah untuk dilihat. Biasanya view yang kita lihat adalah kota, pegunungan dll. Tapi bagaimana ada sebuah hotel yang menawarkan pemandangan dibawah laut. Belum lama ini mendapat persetujuan dari pemerintah setempat untuk membangun Planet Samudera Underwater Hotel di Key West, Florida.
![]() |
Hotel Kapal Selam |
Apa yang berbeda dari hotel lainnya ? hotel ini akan dibangun 28 kaki dibawah gelombang. Juga jika konstruksi selesai, hotel itu akan berpindah pindah ke tempat lain alias bergerak.
![]() |
Ruang Santai |
Seperti kapal selam yang sebenarnya, hotel akan perlahan-lahan bergerak sementara orang-orang beristirahat dan menikmati waktu mereka di dalam k'kapal selam Hotel'. Akses ke hotel akan melalui lift, dengan semua kamar memiliki faslitisa Wi-Fi, AC, dan pemandangan panorama lingkungan laut tempat sekitarnya. Ini nantinya akan menjadi liburan yang sempurna untuk orang-orang yang ingin mengalami kehidupan di bawah laut. unik menggelitik
![]() |
Kamar Hotel Kapal Selam |